Laspramdah Juara dalam Perwimanas II Magelang

Perkemahan Wirakarya Pramuka Maarif Nahdlatul Ulama Nasional (Perwimanas) II Tahun 2017 dilaksanakan pada tanggal 16 – 23 September 2017 di Lapangan Tembak Akmil, Kabupaten Magelang. Sebanyak 15 ribu peserta dari penjuru nusantara meramaikan acara tersebut. Salah satunya adalah Laspramdah KH. Qomaruddin dan Nyai Syarifah dari SMA Assaadah Bungah Gresik. Alhamdulillah Laspramdah Nyai Syarifah yang mendapatkan gelar terbaik kedua pada kategori Tapak Tema Sangga Putri. Terima kasih disampaikan kepada Kakak-kakak alumni yang setia mendampingi adik-adiknya dan khususnya Kak Adin (M. Sholehuddin) Pembina Laspramdah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.