Optimis, ikhtiar, dan tawakkal (OIT) merupakan tiga pilar yang harus kita miliki dalam menghadapi segala hal atau persoalan, termasuk dalam menghadapi rangkaian ujian akhir sekolah, UAMNU-USBN-UNBK-SNMPTN-UTBK. Sifat optimis selalu berpikir positif-khusnudhzon yang dapat memicu semangat dalam menghadapi rangkaian ujian akhir Baca Selengkapnya …
